You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Wali Kota Jakut Instruksikan Jumling Tetap Dijalankan
.
photo Humas Jakarta Utara - Beritajakarta.id

Lurah dan Camat di Jakut Diminta Lebih Sering Turun ke Warga

Wali Kota Jakarta Utara, Husein Murad menginstruksikan agar lurah dan camat lebih sering turun ke permukiman warga agar bisa mengetahui permasalahan yang ada dengan cepat. Sehingga bisa dicarikan solusi segera dan tidak menyulitkan warga.

Setiap pagi saya akan terus lakukan pemantauan kemana saja

"Setiap pagi saya akan terus lakukan pemantauan kemana saja," ujarnya, Jumat (20/10).

Ia mencontohkan, kegiatan tersebut bisa dilakukan saat jumat keliling. Selain melakukan pemberantasan sarang nyamuk dan pembersihan lingkungan, ini dapat menjadi ajang menyerap aspirasi dari warga.

Jumling di Untung Jawa Timbun Sarang Nyamuk

"Dalam melakukan jumat keliling, ada dialog dengan warga, menampung aspirasi dan menindaklanjutinya. Mulai dari masalah kesehatan, lingkungan, kependudukan, sekolah dan sebagainya. Sehingga persoalan yang dikeluhkan masyarakat cepat teratasi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik